INTEGRASI KURIKULUM: Konsep, Model, dan Aplikasi

Wafi, Ali Hajjaj INTEGRASI KURIKULUM: Konsep, Model, dan Aplikasi. In: INTEGRASI KURIKULUM: Konsep, Model, dan Aplikasi. Literasi Nusantara, pp. 1-47. ISBN 978-623-6508-67-1

[thumbnail of Buku Pendidikan] Text (Buku Pendidikan)
Integrasi Kurikulum.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)

Abstract

Buku ini membahas kurikulum pesantren yang diintegrasikan
ke dalam kurikulum pendidikan formal. Tujuan integrasi kurikulum adalah memperdalam, menambah wawasan, dan akselerasi atau percepatan dalam mempelajari kitab kuning meskipun ditempuh di pendidikan formal. Awal pembahasan dalam buku ini dipaparkan mengenai kurikulum secara umum, integrasi kurikulum, model integrasi kurikulum, dan integrasi kurikulum ke dalam lembaga pendidikan formal yang mencakup proses integrasi hingga peran pimpinan dalam mengintegrasi kurikulum. Kemudian, konsep-konsep tersebut direpresentasikan pada MTs Nurul Qarnaian Sukowono Jember.

Item Type: Book Section
Subjects: L Education > L Education (General)
Contributors:
Contribution
Name
Email
Author
Wafi, Ali Hajjaj
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 22 Dec 2023 07:13
Last Modified: 22 Dec 2023 07:13
URI: https://repository-penerbitlitnus.co.id/id/eprint/31

Actions (login required)

View Item
View Item