KORBAN PERANG DAN REFLEKSI TANGGUNG JAWAB NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK ASASI MANUSIA

Kesuma, Derry Angling KORBAN PERANG DAN REFLEKSI TANGGUNG JAWAB NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK ASASI MANUSIA. In: KORBAN PERANG DAN REFLEKSI TANGGUNG JAWAB NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK ASASI MANUSIA. Literasi Nusantara, pp. 1-102. ISBN 978-623-114-742-4

[thumbnail of Hukum] Text (Hukum)
KORBAN PERANG DAN REFLEKSI TANGGUNG JAWAB NEGARA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (5MB)

Abstract

Pentingnya pelindungan negara terhadap pengungsi korban perang juga terkait dengan prinsip-prinsip kemanusiaan yang menjadi landasan bagi keberlakuan hak asasi manusia. Pelindungan ini melibatkan berbagai aspek, termasuk akses terhadap kebutuhan dasar seperti pangan, air bersih, perumahan, dan layanan kesehatan. Selain itu, negara juga memiliki tanggung jawab untuk melindungi pengungsi korban perang dari diskriminasi, penindasan, dan perlakuan tidak manusiawi lainnya.

Item Type: Book Section
Subjects: K Law > K Law (General)
Contributors:
Contribution
Name
Email
UNSPECIFIED
Kesuma, Derry Angling
UNSPECIFIED
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Law
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 07 Oct 2024 04:50
Last Modified: 07 Oct 2024 04:50
URI: https://repository-penerbitlitnus.co.id/id/eprint/341

Actions (login required)

View Item
View Item